Sabtu, 31 Maret 2012

Album Baru Limp Bizkit Terinspirasi dari Daft Punk

Album Baru Limp Bizkit Terinspirasi dari Daft Punk
12 February 2010 15:19
Grup band bergenre hip metal yaitu Limp Bizkit, tak lama lagi akan segera merilis album terbarunya yang berjudul 'Gold Cobra'. Mereka menyatakan, di album terbaru tersebut menawarkan suasana yang menyenangkan layaknya beat-beat grup tekhno Daft Punk.

"Album ini tidak secara mendadak kita membuat musik yang lebih pintar, hanya suasana yang menyenangkan saja yang ada di dalamnya. Ini seperti lagu lama yang di campur unsur Daft Punk di dalamnya serta penggunaan lirik yang cathcy. Pengerjaannnya baru setengah jalan dan kita lihat saja nanti hasilnya seperti apa," ujar Wes Borland selaku gitaris Limp Bizkit yang dikutip dari Contactmusic.com.

Inspirasi Greyson Chance Dalam Menulis Lagu


Kapanlagi.com - Sebagai seorang entertainer, penyanyi remaja Greyson Chance begitu multi talenta. Selain bernyanyi ia juga mahir bermain piano dan menciptakan lagu. Setidaknya dalam album miliknya Greyson telah menulis 7 lagu.

"Tidak semua lagu saya buat, hanya 7 lagu dari album itu saya tulis sendiri," katanya kala dijumpai di Hotel Intercontinental Jakarta, Ruang: Lotus 5 Jalan Jend Sudirman kav 10-11 Jakarta, Kamis (24/11).

Agnes Monica, Penyanyi Terbaik Shorty Awards 2012

Kapanlagi.com - Setiap idola pasti senang punya fans yang fanatik dan informatif. Hal itulah yang dirasakan oleh penyanyi berbakat, Agnes Monica. Ia mengaku pertama kali mengetahui bahwa dirinya masuk nominasi Shorty Award adalah dari fansnya. Apalagi dalam ajang yang digelar sejak tahun 2009 tersebut, Agnes dinobatkan menjadi penyanyi dan fashion terbaik Shorty Awards 2012.

“Pertama kali aku dengar masuk nominasi di Shorty Award, aku tahunya dari fans. Aku bersyukur punya fans sangat mengikuti dan sangat informatif. Begitu aku dikasih tahu menang di kategori singer dan fashion, aku senang karena itu polling kan,” kata Agnes saat dijumpai di gedung Trans TV Jakarta Selatan, Rabu (29/2).

Tiket Konser Greyson Chance Dijual Mulai Rp350 Ribu

Kapanlagi.com - Populer berkat situs Youtube lantaran video song cover Paparazzi milik Lady GaGa dan sukses ditonton kurang lebih 45 juta orang, akhirnya membuat Greyson Chance populer di dunia. Dan usai menjadi bintang tamu dalam acara bergengsi Ellen DeGeneres show di LA pada Mei 2011, jalan karir bermusik remaja 14 tahun itu terbuka.

Setelah menandatangani kontrak dengan perusahaan rekaman Ellen, eleveneleven dan Interscope Records, Greyson digaet oleh manager beberapa bintang dunia papan atas, Guy Oseary dan remaja asal Oklahoma yang pandai bermain piano ini mulai merilis singlenya Waiting Outside the Lines yang dirilis melalui iTunes pada Oktober 2010. Bahkan album pertamanya sendiri, Greyson mampu menulis lirik lagu yang begitu dalam.

Agnes Monica Siap Terima Shorty Awards


Kapanlagi.com - Akhir bulan Februari lalu, nama Agnes Monica tercatat sebagai Penyanyi Terbaik di Shorty Awards 2012. Bukan hanya itu, namanya juga terukir di beberapa kategori lainnya seperti Best Fashion, Best Actress, Best Music, dan Best Celebrity.
Pastinya rasa bangga itu tidak hanya dirasakan Agnes seorang. Bahkan seluruh bangsa Indonesia yang telah berpartisipasi dalam ajang ini, juga ikutan senang karena nama Indonesia mampu berjaya di kancah internasional.

Shorty Awards ini sendiri merupakan ajang tahunan yang awalnya ditujukan pada orang-orang terbaik di berbagai bidang yang memanfaatkan situs mikro-blogging Twitter. Ajang ini mulai berkembang sejak 2008 dan mencakup situs jejaring sosial lainnya seperti Tumblr, YouTube, Facebook, hingga Foursquare. Sedangkan sistem pemilihan pemenangnya sendiri dilakukan dengan voting.

Konser GaGa Masih Berjalan Sesuai Rencana

JAKARTA, suaramerdeka.com - Meski belum ada pernyataan secara resmi dari manajemen Lady GaGa ihwal persiapan konsernya di Jakarta, yang menurut rencana akan digelar pada pada 3 Juni 2012 mendatang. Namun yang pasti, konser bertajuk, "The Born This Way Ball Tour Concert," yang akan digelar di Stadiun Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) itu, sejauh ini masih berjalan di jalur yang sebenarnya. Dalam artian, sebagaimana dikatakan Michael Rusli, Presiden Director Big Daddy Live Concert, "Semua berjalan sesuai rencana."
Menimbang konser yang konon ditunggu para Little Monster (fans Lady GaGa) itu, menempatkan Jakarta sebagai salah satu kota tujuan Lady GaGa di Asia. Sebagaimana dimaklumi, Stefani Joanne Angelina Germanotta, kelahiran 28 Maret 1986, yang kemudian dikenal dunia dengan nama Lady GaGa, menggelar konser "The Born This Way Ball" yang juga dia gunakan sebagai sarana memperkenalkan album terkininya, Born This Way (2011) tidak menyinggahi semua kota di besar di Asia.

Rabu, 28 Maret 2012

Why I love Daft Punk?

Well, this is the best song EVER.
Gw udah post tentang siapa itu Daft Punk. Yes, they are Thomas Bangalter and Guy Manuel.Udah sering banget gw bilang kalo gw itu hard-fans mereka. Bukan obsesi ya, tapi fans berat. Gw suka musik mereka. Suka sama lirik lagu mereka. Suka sama kostum mereka. Suka karena mereka cuek. Ya I just love them. (Gw tau, gw lebay.)
Musik mereka beda. Semua instrumen ada. Pokoknya mah, gw suka.
Btw, pas live performance, Ini alat-alat yang dipake sama Daft Punk pas di dalem Pyramid:
 
You might like this too :)

Kalo virus Daft Punk gw ternyata menyebar ke elo, itu artinya.... elo orang normal :)
Wassalam.

Hip-Hop.

 




EMINEM.
Gue adalah fans berat Marshall Bruce Mathers III a.k.a Eminem. For sure, Eminem menghipnotis gue.

 
Bukan cuma gantengnya, teknik Rap dia unik-beda dari yang lain, dan gue sangat-sangat-sangat jatuh cinta dengan dia. Bukan jatuh cinta yang gimana-mana,gue jatuh cinta ke dia karena dia multi-talented.

Rest In Peace, Amy.

Ketika gue denger kabar Amy Winehouse meninggal 23 Juli lalu, jujur aja gw shock. Dia kan terkenal gara-gara gaya urakannya. And yes, I'm one of her fans. Walopun postingan gw ini telat.. gw pingin ngebahas tentang seorang "Amy Winehouse." Penyanyi Jazz ini udah menang banyak penghargaan karena lirik dan musik lagu-lagunya. Juga suara khasnya yang enak di denger. Bukan cuma suara yang jadi khas seorang Amy Winehouse, tapi penampilan dan rambut serta dandanannya pun khas dia banget.

Sanggul tinggi, bulu mata panjang, Tato dimana-mana... that's what made her unique. Gak jauh dari itu, Amy Winehouse mendapat tanggapan negatif karena kebiasannya dan ketergantungan dalam mengkonsumsi narkoba. Amy juga dianggap mempunyai Mental tidak sehat -- karena sering mabuk. Bahkan, saat di panggung, Amy kadang terlalu mabuk sampe gak nyanyi sama sekali, malah joget-joget gak jelas.

Tapi, entah kenapa, menurut gw, Amy Winehouse adalah True Singer. Dia gak pernah meng-auto tune suaranya. Natural aja. Dia nyanyi juga biasa aja, tapi seger. Dia bikin lagu kreatif, jadi fansnya gak bosen sama lagu-lagunya.Pas live performance-pun, suaranya malah tambah bagus.





 

Daft Punk!!


 Gw suka Daft Punk sejak mereka jadi pengisi soundtrack film Tron; legacy. Gw suka banget sama film Tron karena efek dan audionya mantep. Nah dari situ gw tau kalo semua lagu Daft Punk yang jadi soundtracknya..Karena komposisi musiknya yang keren banget, percampuran orkresta sama robotic yang khasnya mereka..  Daft Punk juga jadi cameo di film Tron -- mereka jadi DJ pas di clubnya Castor....

 

Selasa, 27 Maret 2012

Introducing: The Drums.



Nah. Band ini terbentuk tahun 2006, namun penampilannya tahun 70' - 80'an. Selain itu musiknya pun, cukup menghibur telinga.
Pertama kali denger lagu mereka itu yang judulnya Let's Go Surfing. Lagunya fresh, ditambah ada suara-suara pantai. Album mereka cocok banget kalo didengerin pas santai, karena lagu-lagu The Drums itu 'ringan' dan enak di denger.

 This band reminds me.. with The Cure! The Drums punya khas yang rada mirip The Cure.. But, The Drums lebih modern.





You and I - Lady Gaga.

Baru cek video Lady Gaga yang You and I. Katanya kontroversial. Ya sih, gak bagus buat ditonton, kawan.. Videonya juga gak jelas ceritanya, cuma nari-nari dan gitulah.
Cuma, di video ini, ada Alter ego-nya Lady Gaga

 

Kalo Lady Gaga itu cowok beneran, gw pacarin aja deh. =))

Pas ngeliat scene ini, jujur gue keinget sama Brandon Teena, dan of course, film Boys Don't Cry..

Lady Gaga disini ganteng banget bro, gue aja ampe speechless..


Mylo Xyloto.


 It is true that Mylo Xyloto is Brand 'good' album from Coldplay. I bought it about 2 days ago and fell in love with the eye-catching cover. No doubt that Mylo Xyloto is a MUST BUY album this year.

The lead single, "Every Teardrop is A Waterfall" out on 3 June while the album released on 24 October.

Well, as you know, Coldplay is one of the world's best selling music artist. I've been looking this album for a long time (although in Indonesia, Mylo Xyloto still new release) because I am one of their fan (Since I listened to their "Yellow" and "Fix You").

Coldplay - Shiver.

 





So I look in your direction,

But you pay me no attention, do you?

I know you don't listen to me

'cause you say you see straight through me, don't you?


And on and on from the moment I wake,

To the moment I sleep,

I'll be there by your side,

Just you try and stop me,

I'll be waiting in line,

Just to see if you care.


Did you want me to change?

Well I changed for good

And I want you to know.

That you'll always get your way

I wanted to say,


Don't you Shiver?

Shiver....

Sing it loud and clear..


I'll always be waiting for you,

So you know how much I need you,

But you never even see me, do you?

And is this my final chance of getting you?

And on and on from the moment I wake,

To the moment I sleep,

I'll be there by your side,

Just you try and stop me,

I'll be waiting in line,

Just to see if you care.

Did you want me to change?

Well I changed for good

And I want you to know.

That you'll always get your way

I wanted to say,

Don't you Shiver?

Don't you Shiver? 
 
 
 
Sing  it loud and clear.
I'll always be waiting for you.

Yeah I'll always be waiting for you.

Yeah I'll always be waiting for you.

Yeah I'll always be waiting for you.

For you,

I will always be waiting.


And it's you I see, but you don't see me.

And it's you I hear, so loud and so clear

I sing it loud and clear.

And I'll always be waiting for you.


So I look in your direction,

But you pay me no attention,

And you know how much I need you,

But you never even see me ..






Kamis, 01 Maret 2012

Agnes Monica Berdoa Menangkan Artis Asia Favorit KCA 2012


Agnes Monica (Foto: Tomi Tresnady/okezone)
JAKARTA - Karir penyanyi Agnes Monica di dunia internasional semakin menanjak. Setelah berhasil merebut dua penghargaan di Shorty Awards di kategori Best Singer dan Best Fashion.


Kini Agnes meraih nominasi Favourite Asian Act di ajang Nickelodeon Kids Choice Awards 2012 (KCA).

Agnes akan bersaing dengan artis terkenal Charice Pempengco (Filipina), Yuna (Malaysia), dan idola K-Pop fenomenal Wonder Girls (Korea).

"Ya sebenarnya ya bersyukur saja sih, artinya aku berusaha untuk be grateful what I have, aku selalu mencoba. Bukan mencoba ya, artinya harus faithful terhadap apa yang belum kelihatan yang bakal aku punya itu kan artinya faith. Mengimani sesuatu yang belum terlihat percaya sesuatu yang belum bisa dilihat itu. Makanya sebenarnya pada saat aku dapat," kata Agnes saat ditemui di Gedung TransTV, Jakarta Selatan, Rabu (29/2/2012).

Meski yang diperolehnya kategori baru di KCA,  namun Agnes tetap berharap ada yang terbaik yang bisa didapat dari sana.

"Sebenarnya manajemen aku yang tahu pertama kali karena dikasih tahu sama pihak Nickelodeon. Manajemen terus kontak aku, ini ada surat dari Amerika Nickelodeon Kids Choice Awards. Kamu masuk salah satu kategori Favorite Asian Act. sebenarnya kategorinya baru di Nickelodeon itu sendiri gitu, jadi ya kita berdoa saja," ungkapnya.